Ekspektasi Terlalu Tinggi, Ini 7 Ciri-ciri Orang yang Depresi Akibat Ambisi Tak Tercapai

Ekspektasi Terlalu Tinggi, Ini 7 Ciri-ciri Orang yang Depresi Akibat Ambisi Tak Tercapai

Ciri-ciri orang yang depresi karena ambisi nya tak tercapai.--

Orang-orang yang depresi cenderung sulit tidur sehingga menjadi insomnia, namun pada beberapa orang lainnya justru sering tidur saat mengalami depresi.

4. Mengalami gangguan konsentrasi dan fokus

BACA JUGA: Wajib Diketahui! Manfaat Kegiatan Journaling untuk Kesehatan Mental, agar Tenang dan Bantu Kurangi Cemas

Adanya gangguan konsentrasi dan fokus termasuk ke dalam ciri-ciri orang yang sedang merasakan depresi.

Ketika seseorang mengalami depresi maka hal tersebut dapat mempengaruhi konsentrasi dan tingkat fokus.

Sebab ia cendrung hanya memikirkan kegagalan serta ambisinya yang tak tercapai.

Sehingga hal ini membuatnya larut dalam kegagalan dan tak fokus.

BACA JUGA: Begini Manfaat Melakukan Yoga untuk Kesehatan, Nomor 7 Dapat Menjaga Kesehatan Mental

Terlebih lagi gangguan psikologisnya dapat mempengaruhi aktivitas kesehariannya.

5. Perubahan mood atau suasana hati yang signifikan

Ciri-ciri selanjutnya dari orang-orang yang mengalami depresi akibat ambisi tak tercapai yaitu mudah berubah mood.

Orang-orang yang mengalami depresi cendrung lebih mudah marah, lalu tiba-tiba tersenyum, saat bahagia lalu tiba-tiba jadi sedih, hingga merasa lesu dan kehilangan semangat sepanjang hari.

BACA JUGA: 6 Games Ice Breaking untuk Meningkatkan Mood di Kantor, Kamu Wajib Coba!

6. Merasa mati rasa

Sebenarnya mempunyai ekspektasi yang terlalu tinggi bila tidak diiringi dengan lahan dada bisa mempengaruhi kesehatan mental.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: