Benarkah Angpau Tidak Boleh Dititipkan dalam Perayaan Imlek!

Benarkah Angpau Tidak Boleh Dititipkan dalam Perayaan Imlek!

Angpao merupakan salah satu tradisi yang tidak boleh terlewatkan dalam perayaan Tahun Baru Imlek.--

Amplop angpau pada perayaan Imlek harus berwarna merah. Dimana warna merah merupakan lambang keberkahan dan keberuntungan bagi siapa yang menerima maupun memberikannya.

Maka oleh karena itu amplop angpau tidak pernah warna lain selain warna merah. 

BACA JUGA:Hanya 2 Jam Wawancara Tucker Carlson dengan Vladimir Putin Ditonton 23 Juta Kali, Media Barat ‘Sakit Hati’

3. Amplop angpau tidak boleh diisi dengan angka 4

Amplop angpau perayaan Imlek tidak boleh diisi dengan angka 4 jadi harus dihindari. Ini dikarenakan dalam tradisi China angka 4 adalah memiliki pelafalan yang sama dengan kata mati. 

4. Amplop angpau tidak boleh dititipkan

Pada perayaan Imlek amplop angpau tidak boleh dititipkan. Karena menurut tradisi, amplop angpau harus diberikan langsung kepada penerimanya. 

Dimana pemberian angpau tidak diperbolehkan dengan perwakilan. Jadi angpau tidak boleh dititipkan.

Angpao Imlek tidak hanya dipandang sebagai sebuah pemberian saja, namun menjadi sebuah simbol tanggung jawab terhadap sesama untuk saling berbagi. 

BACA JUGA:Nekat Serang Rafah, Netanyahu Melawan Amerika, Anggota Kongres Geleng-geleng Kepala: Awas Bibi Kamu Offside!

Tahun baru Cina biasanya dirayakan selama kurun waktu 14 hari, sehingga memiliki cukup waktu untuk memberikan angpao Imlek. 

Perlu diingat kalau saat memberikan angpao,  keberuntungan akan langsung sampai ke tangan penerima dan pemberi. Pastikan amplop yang diberikan berwarna merah.

5. Angpau merupakan bentuk kepedulian

Saat perayaan perayaan tahun baru Cina atau Imlek, pembagian angpao termasuk salah satu momen yang paling ditunggu-tunggu.

Angpao menjadi momen simbolis yang bisa menggambarkan kepedulian sesama manusia dan salah satu bentuk saling mengasihi. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: