Hari Ini, Pengemin Ikuti L3S 329 Objek Lelang Serentak di Kabupaten OKI

Hari Ini, Pengemin Ikuti L3S 329 Objek Lelang Serentak di Kabupaten OKI

Pelaksanaan lelang lebak lebung dan sungai di kantor Kecamatan Pampangan Kabupaten OKI, Rabu 29 November 2023.--

"Lelang lebak lebung ini adalah kearifan lokal yang sama-sama kita jaga kelestarian nya dan produktivitasnya," tegasnya. 

BACA JUGA:Honda Accord RS Hybrid Tawarkan Performa Tangguh dan Desain Mewah, Kebangkitan Mobil Sedan

Sementara itu Asisten Pemkab OKI, H Lubis SKM mengatakan, pada pelaksanaan lelang lebak lebung dan sungai tahun ini untuk target nilai terjual sebesar Rp 5,6 miliar. 

"Kita optimis target terpenuhi karena jumlah objek lelangnya banyak. Kita juga optimistis dalam pelaksanaan lelang ini berjalan dengan baik dan tanpa halangan," ungkapnya. 

Kapolsek Pampangan, AKP Tarmizi SH mengatakan, anggotanya telah bersiap melakukan pengamanan dalam pelaksanaan lelang lebak lebung dan sungai. 

"Hari ini lelang telah dimulai di kantor Kecamatan. Sejumlah pengemin sudah hadir dan para pengemin bersiap untuk memilih objek. Semoga berjalan lancar," katanya. 

BACA JUGA:Kemenkumham Sumsel: HUT KORPRI Momentum Evaluasi Birokrasi Pemerintah

Dia menyampaikan, mari bersama-sama hilangkan image bahwa lelang lebak lebung dan sungai di Kecamatan Pampangan selalu ribut. 

"Adanya lelang lebak lebung dan sungai ini. supaya perekenomian masyarakat Pampangan naik," tukasnya. (*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: