Bikin Anak Betah Belajar Sambil Bermain, Berikut 7 Inspirasi Desain Kamar Anak Minimalis dan Menyenangkan

Bikin Anak Betah Belajar Sambil Bermain, Berikut 7 Inspirasi Desain Kamar Anak Minimalis dan Menyenangkan

Tujuh inspirasi desain kamar anak minimalis nan modern serta menyenangkan bagi anak.--

BACA JUGA:5 Desain Kamar Tidur Minimalis Terbaru 2023, Nomor 4 Paling Banyak Diminati, Tampil Elegan dan Lebih Eksotis

6. Kamar anak desain alam

Desain kamar tidur dengan nuansa alam akan memberikan kesan sejuk pada ruangan. Jika Anda tinggal di daerah dengan cuaca panas, desain ini akan membantu anak tidur lebih nyenyak di malam hari. 

Tidak hanya itu, kamar dengan tema alam juga akan terasa nyaman saat si kecil ingin tidur siang di tengah teriknya matahari.

Anda dapat menggunakan furniture bergaya rustic, seperti meja dan kursi dari rotan atau kayu, untuk mempertajam tema alamnya. 

BACA JUGA:Mau Kamar Tidur Terlihat Aesthetic Bak Studio Photo? Berikut Tips Dekorasi Low Budget

Jika suka, Anda bisa menambahkan karpet eceng gondok sebagai tempat duduk santai. Aksesori bertema alam, seperti gambar pemandangan alam atau bunga-bunga, juga dapat mempercantik kamar tidur.

7. Kamar tidur anak karakter favorit

Jika Anda siap untuk berinvestasi lebih dalam mendesain kamar anak minimalis, Anda bisa menciptakan kamar tidur sesuai dengan karakter favoritnya. 

Misalnya, jika si kecil menyukai karakter mobil Mcqueen, Anda bisa menggunakan memilih ranjang custom berbentuk mobil untuk memberi kesan bahwa ia sedang mengendarai mobil Mcqueen.  

BACA JUGA:Menurut Feng Shui, Meletakkan Televisi di Kamar Tidur Ternyata Bisa Bikin Energi Negatif, Kok Bisa?

Buah hati Anda akan sangat bahagia dan nyaman di kamar kesukaannya. Ketujuh inspirasi desain kamar anak minimalis diatas tersebut diatas, juga dapat disesuaikan dengan minat atau hobi dari anak.

Dengan menciptakan kamar tidur yang sesuai dengan selera anak, Anda tidak hanya menciptakan ruang yang nyaman untuk tidur, tetapi juga tempat yang menyenangkan untuk beraktivitas dan berkembang. 

Semoga inspirasi-inspirasi di atas membantu Anda dalam mendesain kamar anak minimalis dengan sempurna. (*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: