Minyak Dasar Putih Dibeli Arjo di Muba, Takaran Minyak 100 Liter Dicampur Perwarna Hijau atau Kuning 1 Sendok

Minyak Dasar Putih Dibeli Arjo di Muba, Takaran Minyak 100 Liter Dicampur Perwarna Hijau atau Kuning 1 Sendok

Minyak dasar putih dibeli aryo di muba, takaran minyak 100 liter dicampur perwarna hijau atau kuning 1 sendok. foto: ilustrasi/sumeks.co.--

“Uang Rp1,1 juta, hp merek Oppo dan Samsung, kantong plastik berisi zat kimia warna hijau dan kuning, serta empat unit mobil,” katanya.

Keempat unit mobil itu bermuatan minyak ilegal.

BACA JUGA:Kapolda Tak Mentolerir Aktivitas Pengolahan Minyak Ilegal di Sumsel, Kedapatan Kapolseknya Langsung Dicopot! 

Yakni, mobil Mitsubishi Colt T150 pick up hitam nopol BG 8763 DF, STNK atas nama Rudi, berikut kunci kontaknya.

Bermuatan 28 jeriken ukuran 30 liter masing-masing berisi setengah minyak putih.

Kemudian, 6 jeriken ukuran 5 liter berisi solar palsu, 1 ember kosong ukuran 20 liter.

Lainnya, mobil Toyota Kijang Super merah nopol BG 1637 PE, STNK atas nama Zuhdi, berikut kunci kontak.

BACA JUGA:Kapolda Tak Mentolerir Aktivitas Pengolahan Minyak Ilegal di Sumsel, Kedapatan Kapolseknya Langsung Dicopot! 

Bermuatan 14 jeriken ukuran 30 liter berisi setengah solar palsu.

Selanjutnya, mobil Daihatsu Xenia putih nopol BG 1229 UI, STNK atas nama Ernawati, berikut kunci kontak.

Bangku tengah dan belakang minibus itu dilepas. Sehingga bisa bermuatan 17 jeriken ukuran 30 liter, berisi setengah solar palsu.

Terakhir, mobil Mitsubishi L300 pick up hitam nopol BG 9376 MF, STNK atas nama Sutrisno, berikut kunci kontak.

BACA JUGA:Sejarah Kelam Penyulingan Minyak Ilegal di Muratara Sejak 2016, Puluhan Lapak Dibongkar Tapi Kini Hidup Lagi

Memuat 19 jeriken ukuran 30 liter berisi setengah solar palsu.

Saat ditanya apakah keempat mobil itu miliknya semua, tersangka Arjo juga diam.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: