Tak Kalah Seru, Ini 3 Rekomendasi Series Indonesia yang Ceritanya Bikin Penasaran

 Tak Kalah Seru, Ini 3 Rekomendasi Series Indonesia yang Ceritanya Bikin Penasaran

Tiga drama seri Indonesia yang tidak kalah menarik dari drama Korea.--dok : sumeks.co

SUMEKS.CODrama Indonesia berikut ini tidak kalah seru dengan drama Korea (Drakor) dan layak sebagai alternatif tontonan. 

Drama seri Indonesia tentunya akan menyajikan berbagai kisah menarik yang kemungkinan relate dengan kehidupan sebagaian orang.

Atau bagi yang suka nonton series dengan beragam genre, mulai dari horor, komedi, drama remaja hingga dewasa. 

Alur cerita dari serial-serial Indonesia ini juga pastinya akan menyajikan teka-teki yang membuat penonton penasaran sekaligus menunggu dan menantikan lanjutannya. 

BACA JUGA:Nonton Yuks, Ini 6 Film Horor yang Segera Menghantui Bioskop Indonesia Oktober 2023

Berikut 3 rekomendasi drama seri Indonesia yang bisa jadi pilihan tontonan di bulan Oktober 2023 : 

1. Jurnal Risa The Series 

Series pertama yang jangan sampai terlewatkan adalah Jurnal Risa yang bergenre horor karya Awi Suryadi.

Drama Indonesia satu ini sudah pasti sangat menegangkan dimana mengisahkan tentang masa kecil anak perempuan bernama Risa dan kelompoknya yang bernama The Crew.3

BACA JUGA:Film Dokumenter Kopi Sianida Jessica Menguak Banyak Sudut Pandang Penonton, Ini Reviewnya

Sementara itu untuk pemeran dalam series satu ini akan diramaikan oleh  Shofia Shireen sebagai Risa, Ali Fikry sebagai Angga, Alesha Fafdllah sebagai Indy dan masih banyak lagi.

Series Jurnal Risa ini berkisah saat Risa bersama dengan sepupu dan kawan-kawannya menghabisakn waktu saat liburan sekolah.

Namun karena merasa bosan dengan aktivitas yang dianggap terlalu biasa dengan kegiatan yang itu-itu saja, Risa bersama dengan kawanannya melakukan banyak hal dan juga petualangan yang dinilai mencekam.

Nah karena ulahnya tersebut Risa kemudian mendapati sosok roh jahat yang meneror dirinya bersama dengan kawanannya tersebut yang ternyata usut punya usut memiliki dendam di masa lalu yang belum terselesaikan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: