Wong Kito Tersiksa Bernapas Dalam Asap, Gunung Sampah Ikut Terbakar, Warga Panik Api 30 Meter dari Pemukiman

Wong Kito Tersiksa Bernapas Dalam Asap, Gunung Sampah Ikut Terbakar, Warga Panik Api 30 Meter dari Pemukiman

Gunungan sampah diduga terbakar karena masih adanya sisa gas methan. foto: kris samiaji/sumeks.co.--

Sementara, Kepala Dusun I Desa Soak Batok, Suryadi mengatakan, titik api berawal dari arah Kertapati Palembang.

BACA JUGA:Kualitas Udara pada Sore dan Malam Ini di Palembang Memburuk, Asap Karhutla Kian Tebal dan Pekat

Sekitar pukul 13.00 WIB, api makin membesar dan seluruh masyarakat ikut turun memadamkan api. 

Namun, karena pemadaman dengan peralatan seadanya. Maka api dengan cepat akan membesar. 

“Kurang lebih radius api sudah 30 meter, mendekati pemukiman warga,” ungkap Suryadi.

Kalaksa BPBD Ogan Ilir menyebut update lahan terbakar saat ini sudah  mencapai 656,64 hektare. 

BACA JUGA:PARAH! Ogan Ilir Berbalut Asap Tebal, Sudah Ada Terduga Pelaku Tapi Belum Tersangka, Ternyata Masalahnya Ini

Dengan 172 kali titik laporan karhutla di berbagai lokasi,” pungkasnya.  

Pantauan di jalan lintas Palembang-Indralaya masih diselimuti kabut asap.

Sementara, 30 hektare lahan lahan di OKU Timur terbakar. 

“Data kami per 10 September 2023, sekitar 30 hektare yang telah terbakar,” kata Kabid Pencegahan dan Kesiapsiagaan BPBD OKU Timur, Dewa Made Sutha. (tin/kms/dik/*)

BACA JUGA:WASWAS! Jumlah Asap Di Sumatera Meningkat, Singapura dan Australia Berikan Warning

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: