Salat Istisqa Minta Hujan, Begini Niat dan Cara Pelaksanaannya Sesuai Tuntunan Rasulullah SAW

Salat Istisqa Minta Hujan, Begini Niat dan Cara Pelaksanaannya Sesuai Tuntunan Rasulullah SAW

Salat Istisqo di halaman Mapolda Sumsel.--

BACA JUGA:MASYAALLAH! Ilmuan Barat Temukan Gerbang Menuju Langit ke 7, Lagi Kebenaran Alquran Terbukti

Allaahumma innaa nastaghfiruka innaka kunta ghaffaaran, fa arsilis-samaa'a 'alainaa midraaran.

"Ya Allah, turunkanlah kepada kami hujan yang deras, yang menyenangkan, yang berakibat baik, yang membawa kesuburan, yang melimpah, dan yang selalu membawa manfaat"

"Ya Allah, turunkanlah kepada kami hujan yang deras, dan janganlah Engkau jadikan kami termasuk orang-orang yang putus asa"

"Ya Allah, sesungguhnya pada hamba dan negeri ini ada kesusahan, penderitaan, dan kesempitan yang hanya kami adukan kepada Engkau"

BACA JUGA:Wanita Ini Dibuat Nangis Saat Driver Ojol Gratiskan Penumpang Tiap Jumat, Uang Ditolak Malah Merasa Ditampar

"Ya Allah, tumbuhkanlah untuk kami tanaman, deraskan untuk kami puting susu ternak, dan turunkan kepada kami hujan dari berkah-berkah bumi.

Ya Allah, hilangkan dari kami kesusahan, lapar, dan telanjang. Keluarkan kami dari bencana di mana selain Engkau tidak ada yang sanggup mengeluarkannya"

"Ya Allah, sesungguhnya kami memohon ampunan kepada Engkau. Sesungguhnya Engkaulah yang Maha Pengampun, kirimkanlah dari langit hujan yang deras kepada kami,". *

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: