Pertamina Edukasi Kelompok Masyarakat Terkait Energi Penggerak Lingkungan di Desa Pulau Semambu Ogan Ilir

Pertamina Edukasi Kelompok Masyarakat Terkait Energi Penggerak Lingkungan di Desa Pulau Semambu Ogan Ilir

Kades Pulau Semambu Ogan Ilir, Eka Rahmawati, bersama pihak PT Pertamina meninjau panel surya yang dibangun untuk masyarakat Desa Pulau Semambu. Foto: Hetty/sumeks.co--

"Semoga program ini memberikan akses energi terbarukan sebagai solusi kebutuhan energi masyarakat, dan membuka jalan untuk kemandirian energi. Serta, pengembangan perekonomian masyarakat di Desa Pulau Semambu," tuturnya. 

BACA JUGA:Tim Pengabdian Kepada Masyarakat FMIPA Unsri Di Desa Pulau Semambu Ogan Ilir

Untuk diketahui, Desa Pulau Semambu merupakan salah satu dari 81.616 desa yang ada di Indonesia, sebagai desa sasaran program desa energi berdikari.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: