Bukan Hanya Sebagai Penghias, ini Manfaat Tanaman Hias untuk Kesehatan

Bukan Hanya Sebagai Penghias, ini Manfaat Tanaman Hias untuk Kesehatan

Ilustrasi. --

Para peneliti percaya bahwa pekerjaan yang dilakukan di bawah pengaruh alami tanaman hias biasanya memiliki kualitas yang lebih tinggi dan diselesaikan dengan tingkat akurasi yang jauh lebih tinggi daripada yang dilakukan di lingkungan bebas tanaman. 

Sejalan dengan penelitian ini, sebuah studi dari University of Michigan juga membuktikan bahwa lingkungan yang diciptakan oleh tanaman dapat meningkatkan retensi memori hingga 20 persen.

6. Pereda Stres 

Manfaat tanaman hias yang selanjutnya adalah untuk meredakan stress yang dialami. Kehadiran tanaman hijau di setiap titik selalu sangat menenangkan kehadiran manusia.

BACA JUGA:Bank Indonesia Sumsel Berikan 77.777 Bibit Tanaman di Kabupaten OKU Timur

Keindahan alam ini secara perlahan dan pasti menghilangkan kecemasan atau perasaan tidak nyaman dan menanamkan rasa damai yang pada gilirannya meningkatkan produktivitas.

Memiliki tanaman hias juga menjadi hobi yang mengalihkan perhatian anda dari hal-hal yang dapat membuat anda stress dan menyalurkan rasa frustasi anda dengan kegiatan yang bermanfaat yaitu menjaga tanaman hias anda.

7. Basmi Nyamuk di Rumah

Manfaat tanaman hias yang selanjutnya adalah membasmi nyamuk dan serangga lain dari rumah anda. Selain menyerap polusi udara di lingkungan rumah anda, beberapa tanaman hias juga bisa mengusir nyamuk. 

Nyamuk seringkali sangat mengganggu aktivitas dan tidur anda di malam hari. Dengan menggunakan tanaman hias ini, anda dapat mengusir nyamuk dari lingkungan rumah anda. Beberapa tanaman yang bisa dicoba antara lain adalah lavender dan serai. 

BACA JUGA:Dinas Ketahanan Pangan Tanaman Pangan dan Hortikultura Mengucapkan Selamat Ulang Tahun Sumeks.co ke-4 Tahun

8.Memberikan Tidur Berkualitas

Manfaat baik juga bisa anda dapatkan dengan menggunakan tanaman hias yang nyaman saat tidur. Dengan menggunakan tanaman hias untuk interior kamar tidur anda,anda dapat menciptakan udara yang segar dan baik. Dengan begitu, anda mendapatkan oksigen yang cukup dan anda bisa beristirahat dan tidur lebih nyenyak.

Apalagi anda bisa menggunakan tanaman hias yang bisa menghasilkan oksigen di malam hari. Contoh tanaman hias yang bisa menghasilkan oksigen di malam hari adalah monstera , lidah buaya, sansevieria, dan masih banyak lagi. Dengan menggunakan tanaman hias ini, anda dapat menciptakan lingkungan yang baik untuk kualitas tidur anda dan keluarga di rumah.

9. Jaga Kesehatan Pernafasan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: