Jelang Berbuka Puasa, Rumah dan Ruko di Kota Lubuklinggau Tiba-tiba Atapnya Terbang, Satu Korban Terluka

Jelang Berbuka Puasa, Rumah dan Ruko di Kota Lubuklinggau Tiba-tiba Atapnya Terbang, Satu Korban Terluka

Petugas DPKPPB Kota Lubuklinggau bersama warga membersihkan atap dan barang-barang yang rusak. foto : dok DPKPPB Kota Lubuklinggau/sumeks.co.--

Satu lagi di RT10 Kelurahan Taba Pingin. Satu rumah yang atapnya juga melayang.

BACA JUGA:BPBD Salurkan Bantuan Sembako ke Warga Terdampak Bencana Angin Puting Beliung Desa Serigeni Baru Kayuagung

BACA JUGA:4 Rumah Warga Sukananti Baru Ogan Ilir Diterjang Puting Beliung, Atap Genteng Terlepas

Sementara, Kabid Penanggulangan Bencana DPKPPB Kota Lubuklinggau, Suryo menjelaskan setelah mendapatkan informasi kejadian tersebut petugasnya langsung menuju TKP.

Ada dua TKP. Pertama di Kelurahan Taba Pingin RT10 ada satu rumah atapnyo melayang. 

Disini cukup parah karena seluruh atap rumahnya melayang, dengan kerugian sekitar Rp30 juta.

Kedua di RT5 Kelurahan Simpang Periuk. Total hingga tadi malam ada tiga ruko dan empat rumah yang atapnya melayang. 

BACA JUGA:BPBD Salurkan Bantuan Sembako ke Warga Terdampak Bencana Angin Puting Beliung Desa Serigeni Baru Kayuagung 

BACA JUGA:4 Rumah Warga Sukananti Baru Ogan Ilir Diterjang Puting Beliung, Atap Genteng Terlepas

Namun kerusakan tidak terlalu parah. Untuk kerugian sekitar Rp150 juta.

“Dilapangan petugas dibantu warga langsung membersihkan atap dan barang-barang yang rusak akibat angin puting beliung. Untuk korban ada satu orang mengalami luka, warga RT5,” ungkap Suryo. (rfm/linggaupos bacakoran)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: