Kawal Instruksi Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo, TGB: Genjot Program yang Bermanfaat Bagi Rakyat

Kawal Instruksi Ketum Partai Perindo Hary Tanoesoedibjo, TGB: Genjot Program yang Bermanfaat Bagi Rakyat

--

BACA JUGA:Motor Mama Muda di Palembang Raib Saat Antar Anak ke Sekolah

Adapun, Ketua DPW Partai Perindo DIY Yuni Astuti memastikan pihaknya langsung tancap gas untuk menyusun daftar calon anggota legislatif (caleg) yang akan diusung pada Pemilu 2024. Bahkan, Yuni Astuti menyatakan siap turun ke bawah menemui caleg-caleg potensial.  

“Rakor terus kami laksanakan mengumpulkan DPW, DPD dan juga bacaleg (bakal calon legislatif)," kata Yuni Astuti.

Untuk menjaring bacaleg, dirinya tidak sungkan untuk langsung terjun menemui calon-calon potensial di lima kabupaten/kota di DIY. 

Dengan upaya ini, ia berharap kuota bacaleg dari partai Perindo dapat terpenuhi di masing-masing dapil.  

BACA JUGA:CitraGrand City Kembangkan Konsep New Township Development, Lihat Yuk !

Yuni Astuti juga telah menetapkan kriteria terhadap bacaleg yang akan diusung, salah satunya memiliki riwayat bersih dari jeratan hukum, terlebih karena kasus korupsi dan narkoba. 

"Nomor satu adalah, jangan berharap bekas napi koruptor dan narkoba bisa saya terima sebagai bacaleg. Kalau ada, itu langsung saya coret," ujarnya.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: