Mengenal Asal Usul, Tradisi dan Puyang Suku Semende, Bagian dari 12 Suku Asli Sumatera Selatan

Mengenal Asal Usul, Tradisi dan Puyang Suku Semende, Bagian dari 12 Suku Asli Sumatera Selatan

Desa Muara Tenang Semende yang berada di bawah Bukit Barisan, Kabupaten Muara Enim, Sumatra Selatan.--

    Jangan cacak agung

    Jangan maling

    Jangan sombong

    Jangan pembohong

    Jangan memfitnah

Sifat Jeme Semende

1. Benafsu (rajin dan giat bekerja)

2. Bemalu (memiliki rasa malu, malu sebagian dari iman)

3. Besingkuh (berbicara dan tingkah laku tidak sembarangan, tau bagaimana seharusnya berlaku)

4. Beganti (setia kawan)

5. Betungguan (tidak goyah/berpendirian, tidak plin plan)

6. Besundi/beadab (tata krama, tata tertib)

7. Beteku (perhatian/suka membantu)

Fatwa Jeme Semende

1. Pajam suare dik be dane

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: