Rumah Adat Empat Lawang, Menggunakan Konsep Rumah Panggung Menghindari Serangan Binatang Buas

Rumah Adat Empat Lawang, Menggunakan Konsep Rumah Panggung Menghindari Serangan Binatang Buas

Rumah adat Kabupaten Empat Lawang yang terdapat di Kompleks Dekranasda Sumsel, Jakabarin, Palembang.g-Naba Anwar-

PALEMBANG, SUMEKS.CO – Konsep kebanyak rumah ada di Indonesia, ialah rumah panggung

Begitu juga dengan Rumah Adat Kabupaten Empat Lawang, Provinsi Sumatera Selatan

Konsep rumah panggung untuk keselamatan penghuni rumah. Yakni menghindari serangan binatang buas, mengantisipasi banjir dan guncangan akibat gempa. 

Nenek moyang, bangsa Indonesia minciptakan konsep rumah panggung yang sangat cocok untuk dibangun di Indonesia dengan memperhitungkan keadaan geografis, cuaca dan iklim dan keadaan alam pada masa itu. 

BACA JUGA:Rumah Limas Wong Plembang Ternyata Punya Nilai Filosofi Tersendiri

Pada dasarnya desain bentuk rumah adat Empat Lawang memiliki beberapa bentuk. Menandakan siapa pemiliki rumah tersebut, status soisial dan kedudukan ekonominya. 

Jenis kayu yang digunakan masyarakat untuk membangun rumah adalah kayu tembesu, petanang, dan unglen.

Secara umum rumah ada di di Provinsi Sumatera Selatan ada tujuh jenis, meliputi : 

  1. Rumah Limas
  2. Rumah Cara Gudang
  3. Rumah Rakit
  4. Rumah Tatahanan
  5. Rumah Kilapan
  6. Rumah Kingking
  7. Rumah Ulu

BACA JUGA:Rumah Adat Ogan Ilir, Terdapat Tenggalung Simbol Penghalang Anak Gadis Tidak Keluar Rumah

Rumah Panggung Kabupaten Empat Lawang, disebut juga Rumah Cara Gudang, yang memiliki ciri khas tersendiri, yakni pada desain bentuk maupun tata letak ruangnya.

Terdapat empat ruang utama pada rumah adat Empat Lawang, yaitu :

1. Ruang depan, pada ruang depan terdapat satu kamar. Biasanya kamar tersebut diperuntukan untuk anak bujang, juga terdapat ruang untuk berkumpul bersama teman-temannya.

2. Ruang tamu utama, memiliki luas ruangan cukup besar yang dipergunakan untuk menerima tamu, dan juga dipergunakan untuk berkumpul keluarga.

BACA JUGA:Rumah Wisata Ong Boentjiet Palembang Butuh Akses Jalan Darat

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: