Penyakit Ain, Benarkah Setiap Orang Bisa Kena
Penyakit ain bisa menimpa siapa saja. Foto hanya ilustrasi.--
Jumhur ulama menetapkan bahwa ‘ain itu bisa menimpa seseorang, berdasarkan hadis-hadis yang telah disebutkan dan selainnya, karena bisa disaksikan dan fakta.
Kewajiban atas setiap muslim ialah membentengi dirinya dari setan dan dari kejahatan jin dan manusia, dengan kekuatan iman kepada Allah, ketergantungan dan tawakalnya kepada-Nya, berlindung dan tadharru’ (merendahkan diri) kepada-Nya, ta’awwudz nabawiyah, serta banyak membaca mu’awwidzatain (An-Nas dan Al-Falaq), surat Al-Ikhlas, surat Al-Fatihah, dan ayat Kursi.(*)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: