Bukan Beban, Jay Idzes: 280 Juta Dukungan Jadi Tambahan Amunisi bagi Timnas Indonesia!

Bukan Beban, Jay Idzes: 280 Juta Dukungan Jadi Tambahan Amunisi bagi Timnas Indonesia!

Bukan menjadi beban, Kapten Timnas Indonesia merasakan harapan menang 280 juta penduduk indonesia adalah tambahan amunisi.-foto:doksumeksco-

Menurut Jay, saat ini semua pemain termasuk yang baru saja bergabung, sangat paham jika sekarang mereka membela 1 negara yang sama. 

''Kita sekarang mengenakan seragam yang sama, membela 1 negara. Menjadikan Indonesia Menang,'' kata Jay yang saat ini jadi rebutan tim elit di Serie A.

Menyinggung soal pergantian tim kepelatihan yang sekarang dibawah komando Patrick Kluivert, Jay Idzes mengatakan sesuatu pasti berbeda dan ada perubahan dari pola permainan Timnas.

''Apalagi Patrick Kluivert punya nama besar di kancah sepak bola internasional.''

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait