Profil 2 Asisten Pelatih yang Akan Jadi Partner Patrick Kluivert di Timnas Indonesia, Ada yang Lebih Senior?
Profil Alex Pastoor dan Denny Landzaat, asisten pelatih yang akan menjadi partner Patrick Kluivert dalam menahkodai Timnas Indonesia di Kualifikasi Piala Dunia 2026.--
Prestasi serupa diraihnya saat melatih Sparta Rotterdam pada musim 2015-2016 yang berhasil naik ke Eredivisie, kasta tertinggi Liga Belanda.
Adapun prestasi dan daftar klub yang pernah ditangani Alex Pastoor, yaitu:
BACA JUGA:Justin Hubner 'Preman Timnas' Tiba-tiba Melow Sebut Shin Tae Yong 'The Big Boss'
- Pelatih di Almere City (2021-2024)
- Pelatih di SCR Altach (2019-2021)
- Pelatih di Sparta Rotterdam (2015-2017)
- Pelatih sementara di AZ Alkmaar (2014)
- Asisten pelatih di AZ Alkmaar (2014)
- Pelatih di Slavia Prague (2014)
- Pelatih NEC Nijmegen (2011-2013)
- Pelatih di Excelsior (2009-2011)
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: