Polsek Petir Imbau Masyarakat Tidak Nyalakan Petasan di Malam Tahun Baru

Personel Polsek Petir himbau masyarakat tidak nyalakan petasan di malam tahun baru. Foto : Dokumen/Sumeks.Co--
"Masyarakat Kabupaten OKI yang ingin melaksanakan kegiatan atau acara di pergantian tahun nanti silakkan tapi dengan sederhana," jelasnya.
Pj Bupati juga menegaskan, pada kegiatan acara tahun baru jangan terlalu eforia terpenting tetap menjaga ketertiban dan keamanan.
Ini agar tidak terjadi hal-hal yang tidak diinginkan. Dimana setiap pergantian tahun sejumlah masyarakat berkumpulberkumpul bersama. Khususnya anak muda.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: