Heboh Bupati Purworejo Termiskin di Indonesia, Tinggal di Rumah Warisan Keluarga

Heboh Bupati Purworejo Termiskin di Indonesia, Tinggal di Rumah Warisan Keluarga

Heboh Bupati Purworejo Termiskin di Indonesia, Tinggal di Rumah Warisan Keluarga--

4. Andy Mochtar Ali Yusuf

Dia menjabat sejak 26 Februari 2021 setelah dilantik oleh Gubernur Sulawesi Selatan, Nurdin Abdullah di Rumah Jabatan Gubernur Sulawesi Selatan, Makassar.

Sebelumnya, dia adalah pengusaha yang memiliki banyak bisnis. Yakni, PT Amaly Mitra Abadi (1998–sekarang), PT Hampriska (1999–sekarang), PT Amaly Multi Trans (2003–sekarang), dan  PT Amaly Sejati Terminal (2003–sekarang).

Berdasarkan laporan Harta Kekayaan Penyelenggara Negara (LHKPN) yang tercantum dalam situs e-Announcement LHKPN, jumlah kekayaan Muchtar Ali Yusuf pada 2021, mencapai Rp305.798.515.793. Setelah menjabat, jumlahnya bukannya naik, tapi justru merosot menjadi Rp265.292.134.480. Jumlah itu, mencakup:

46 aset tanah dan bangunan senilai Rp241.474.250.002

12 alat transportasi dan mesin senilai Rp3.151.450.000

Harta bergerak Rp450.000.000

Surat berharga senilai Rp18.422.000.000

Kas dan setara kas, Rp20.823.915.708

Hutang sebesar Rp19.029.481.230.

3. Hadianto Rasyid

Kepala daerah terkaya selanjutnya ada Hadianto Rasyid yang mencapai sebesar Rp266.808.375.640, menurut LHKPN.

Hadianto Rasyid merupakan pengusaha sekaligus politikus yang menjabat Wali Kota Palu, Sulawesi Tengah untuk periode 2021-2024.

Sebelumnya, dia menjabat anggota DPRD Kota Palu (2009-2014) dan Anggota DPRD Provinsi Sulawesi Tengah (2014-2015).

Pada 2021, jumlah asetnya tercatat sebesar Rp266.712.028.396. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: