Susno Duadji Ingatkan Digugat Praperadilan Harus Senang! Kalau Salah Diteruskan Bisa Jadi Dosa Tak Terampunkan

Susno Duadji Ingatkan Digugat Praperadilan Harus Senang! Kalau Salah Diteruskan Bisa Jadi Dosa Tak Terampunkan

Susno Duadji ingatkan digugat praperadilan harus senang! kalau salah diteruskan bisa jadi dosa tak terampunkan. --

Seperti diberitakan sebelumnya, pendukung Pegi Setiawan berkumpul di jembatan Talun (fly over Talun Cirebon) untuk memberikan dukungan kebebasan bagi tersangka kasus Vina 2016 itu jelang sidang Praperadilan hari ini, Senin, 24 Juni 2024.

Tampak ratusan simpatisan, relawan dan masyarakat berkumpulan di jembatan TKP pembunuhan 8 tahun silam itu.

Puluhan pengacara Pegi Setiawan hadir juga di acara tanda tangan dukungan dan doa bersama untuk almarhum Vina dan Eki, serta kebebasan Pegi Setiawan itu.

“Ini sebagai bentuk doa dari masyarakat agar sidang praperadilan nanti masyarakat berharap hakimnya adil, hakimnya jujur dan hakimnya objektif,” harap Toni SH MH.

BACA JUGA:Grasi Terpidana Kasus Vina Cirebon Diajukan Tahun 1999, Netizen Bertanya: ‘Salah Dengar Atau Sesuai Suratnya’

BACA JUGA:Foto Kondangan Pegi Setiawan Jadi Bukti Buat Apa, Biar Dikatakan Pegi Banyak Ceweknya? Sama Vina Nggak Kenal

Kejujuran dan keadilan itu, lanjut Toni, sangat diharapkan dalam memutuskan perkara ini sesuai fakta-fakta, biar Pegi Setiawan bisa bebas.

“Kenapa? Karena kami yakin penyidik tidak memilik alat bukti kalau untuk Pegi Setiawan, kecuali Pegi alias Perong siahkan,” tegasnya.

Tapi untuk Pegi Setiawan Toni mengaku sangat yakin, penyidik tidak memilki alat bukti, “sehingga kami hanya memerlukan hakim yang jujur, adil dan objektif,” tegasnya.

Adanya hakim yang adil itu, Toni berharap akan menghasilkan keputusan praperadilan yang adil bagi Pegi Setiawan.

BACA JUGA:Mantan Oditur Militer Sebut Pasal 55 Kasus Vina Kemana? Dani-Andi Perannya Penting di Putusan dan Visum Fiktif

BACA JUGA:Tim Hukum Peradi Keberatan Kok Nggak Bisa Tengok 6 Terpidana Kasus Vina Cirebon, Ada Apa Ini? 

Sebelumnya, Pengadilan Negeri (PN) Bandung siapkan ruang sidang Praperadilan Pegi Setiawan.

Sedangkan pengacara Pegi gelar doa bersama di fly over Talun, Sabtu, 22 Juni 2024   

Hari Senin nanti, 24 Juni 2024 sidang akan digelar di PN Bandung, sejumlah persiapan dilakukan petugas pengadilan berupa pemasangan layar monitor besar di ruang sidang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: