Amazing! Kamera Hp Vivo X100 Pro Punya 3 Kamera Belakang Serupa iPhone 15 Pro Max, Spesifikasi Lebih Canggih?

Amazing! Kamera Hp Vivo X100 Pro Punya 3 Kamera Belakang Serupa iPhone 15 Pro Max, Spesifikasi Lebih Canggih?

Pasar gadget kembali dihebohkan usai keluarnya produk Vivo X100 Pro yang memiliki tiga kamera menyerupai iPhone 15 Pro Max--

BACA JUGA:Asus Vivobook 15 A1504VAP, Laptop Kencang dengan Bodi yang Tangguh

BACA JUGA:Review Vivo Y200i Smart Entry Level yang sudah Dibekali Snapdragon 4 Gen 2

Di bagian software, sistem operasinya Vivo X00 Pro dijalankan OriginOS 4 berbasis Android 14.

Untuk daya tahan, Vivo X100 pro ditopang baterai berkapasitas 54000 mAh, mendukung pengisian daya cepat 100W.

Perusahaan mengklaim untuk pengisian 1 hingga 50 persen hanya membutuhkan waktu 12 menit.

Fitur pendukung lainnya yang ada di Vivo X100 pro diantaranya, Fingerprint (optik, di bawah permukaan layar).

BACA JUGA:Vivo X80 Pro: Punya Keunggulan Fotografi Berkat 4 Lensa Kamera OIS dan Kolaborasi dengan Zeiss T Coating

BACA JUGA:Vivo Y21T: Dibekali Performa Solid Berkat Qualcomm Snapdragon 680 Dibalut Desain Slim Nyaman Digenggam

Selain itu, turut dibekali akselerometer, cahaya, proksimitas, giroskop, kompas, spektrum warna.

Harga Vivo X100 Pro dibanderol Rp 16.999.000 yang tersedia dalam varian warna Biru, Putih, Hitam, Oranye.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: