Ini Jadwal yang Dianjurkan saat Lontar Jumrah, Supaya Aman

Ini Jadwal yang Dianjurkan saat Lontar Jumrah, Supaya Aman

Petugas Penyelenggara Ibadah Haji (PPIH) Arab Saudi merilis jadwal lontar jumrah Aqabah dan Hari Tasyriq bagi jemaah haji Indonesia--

1. Jam 00.00 WAS - 04.30 WAS

2. Jam 04.30 WAS - 10.00 WAS (waktu larangan)

BACA JUGA:Fase Pemberangkatan Jemaah Hampir Final, Menag: Penerbangan Sempat Diwarnai Kendala dari Garuda Indonesia

BACA JUGA:Penetapan 1 Dzulhijjah 1445 H, Kemenag: Pemantauan Hilal Tidak Terlihat Karena Terhalang Cuaca

3. Jam 10.00 WAS (10 Zulhijjah) – 00.00 WAS (11 Zulhijjah)

B. 11 Zulhijjah 1445 H

1. Jam 05.00 WAS - 11.00 WAS

2. Jam 11.00 WAS - 17.00 WAS

BACA JUGA:Muzdalifah Sangat Padat, PPIH Terapkan Skema Murur untuk Jaga Keselamatan Jemaah Haji Indonesia

BACA JUGA:Persiapan Puncak Haji, PPIH: Jemaah Tidak Disarankan Bepergian ke Luar Kota Perhajian

3. Jam 17.00 WAS (11 Zulhijjah) – 00.00 WAS (12 Zulhijjah)

C. 12 Zulhijjah 1445 H

1. Jam 00.00 WAS - 05.00 WAS

2. Jam 05.00 WAS - 10.30 WAS

BACA JUGA:Habib Ja'far Al-Hussein Sebut Gelar Haji Adalah Warisan Pemerintah Belanda pada Masa Penjajahan

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: