Ngaku Keponakan 9 Naga, Siapa Sosok di Balik Bobby Saputra? Ini Profil Lengkapnya

Ngaku Keponakan 9 Naga, Siapa Sosok di Balik Bobby Saputra? Ini Profil Lengkapnya

Profil asli Bobby Saputra yang ngaku jadi anak pemilik brand air mineral terbesar di Indonesia--

Melalui video podcast di kanal YouTube Bule GoVlog, dirinya mengaku bahwa memang keturunan Indonesia-China tapi bukan dari Indonesia.

Tumbuh sebagai orang Eropa, Bobby alias Ben ini dibesarkan di Jerman dan Inggris dimana kedua orangtuanya merupakan keturunan asli China-Indonesia.

BACA JUGA:Gak Tahan Dihujat Netizen, dr Richard Umumkan Rehat dari Medsos, Gegara Gaga Muhammad?

BACA JUGA:Dijodohkan Netizen, Ivan Gunawan Ngaku Kagum dan Deskripsikan Sosok Inara Rusli

Sebelumnya Ben Sumadiwiria ternyata merupakan seorang food vlogger dengan latar belakang sebagai seorang chef.

Berdasarkan informasi yang beredar, Ben ini pernah menjadi koki di Etihad dan bahkan menyajikan masakan untuk penyanyi Adele.

Namun meskipun begitu belum diketahui pasti apa pekerjaan dari ayah Ben Sumadiwiria yang diakuinya sebagai orang terkaya di Indonesia, namun yang paling jelas dirinya bukanlah pemilik merek air mineral yang kerap diklaim dalam kontennya.

Sebelum dikenal dengan persona anak pemilik merk air mineral ternama ini sangat besar hingga membuah satu Indonesia terkecoh.

BACA JUGA:Mirip Kasus Vina, Pesulap Merah Dijadikan Konten Dukun Mediumisasi Seolah Tarik Jin Qorinnya dan Isinya Fitnah

BACA JUGA:BONGKAR Jaringan Mafia Tanah, Nirina Zubir Menang dan Bikin Video Terimakasih

Dikutip dari beberapa akun sosial media mengungkap mengapa Ben menyamar sebagai Bobby Saputra.

Seperti yang dijelaskan oleh kreator Tiktok @qummasnaziq ini Ben memang sengaja membuat konten dengan maksud sebagai konten komedi satir.

Konten komedi satir ini akan memperagakan kehidupan anak orang terkaya di Indonesia.

Tapi sebelumnya Ben ini adalah kreator review makanan, masak dan gym.

BACA JUGA:Untung Besar Film Vina, Hotman Minta Produser Kasih Uang Tambahan Pada Keluarga Korban Sebagai Sebuah Goodwill

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: