Pulau Sumatera Tambah Provinsi Baru, 7 Kabupaten/Kota Siap Gabung, Bikin Nama Sesuai Penjuru Mata Angin?

Pulau Sumatera Tambah Provinsi Baru, 7 Kabupaten/Kota Siap Gabung, Bikin Nama Sesuai Penjuru Mata Angin?

Pulau Sumatera bakal menambah provinsi baru dengan tujuh kabupaten/kota, dan mengambil nama sesuai mata angin--

SUMEKS.CO - Pulau Sumatera bakal menambah provinsi baru dengan tujuh kabupaten/kota, dan mengambil nama sesuai mata angin.

Ya, isu tentang daerah pemekaran di Pulau Sumatera sudah sejak lama terdengar. Kabarnya, Pulau Sumatera akan menambah provinsi baru sesuai dengan nama penjuru mata angin yakni Sumatera Tengah.

Ya, seperti diketahui sebelumnya, Pulau Sumatera memiliki Provinsi Sumatera Selatan, Barat, Utara. Dan kini akan menambah provinsi baru bernama Sumatera Tengah.

Dilansir dari berbagai sumber, ada tujuh kabupaten/kota di tiga provinsi Pulau Sumatera yang akan bergabung dengan provinsi Sumatera Tengah.


Pulau Sumatera memiliki Provinsi Sumatera Selatan, Barat, Utara. Dan kini akan menambah provinsi baru bernama Sumatera Tengah--

BACA JUGA:Kabupaten/Kota di Pulau Sumatera Jadi Daerah Pemekaran, 3 Provinsi Ini Bakal Gigit Jari Oleh Sumatera Tengah?

BACA JUGA:OKU Timur Batal Jadi Daerah Pemekaran Provinsi Sumsel, Alasannya Bikin Menohok! Sekda Sampai Bilang Begini?

Diketahui, kabupaten/kota tersebut terdiri dari tiga provinsi yang sudah ada sebelumnya yakni, Provinsi Sumatera Utara, Jambi, dan Provinsi Riau.

Adapun kabupaten/kota di Provinsi Sumatera Utara, yakni Dharmasraya, Sijunjung, dan Solok Selatan. 

Selain itu, kabupaten/kota di Provinsi Jambi juga turut bergabung dengan Sumatera Tengah, antara lain Kerinci, Muara Bungo, dan Sungai Penuh.

Kemudian, satu lagi kabupaten/kota yang turut bergabung di Sumatera Tengah yakni Kuansing dari Provinsi Riau.


Pulau Sumatera akan menambah provinsi baru sesuai dengan nama penjuru mata angin yakni Sumatera Tengah--

BACA JUGA:Bakal Ada Daerah Pemekaran di Kabupaten Musi Banyuasin, Bahasanya Tak Sama dengan Logat Khas Daerah?

BACA JUGA:Bernilai Fantastis! Emas Murni 1 Juta Ton di Daerah Pemekaran Bengkulu Bisa Hidupi Seluruh Penduduk Indonesia?

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: