Smartphone Mahal Ini Samsung Galaxy S24 Ultra vs iPhone 15 Pro Max, Gantengan Mana Kalau Dipakai?

Smartphone Mahal Ini Samsung Galaxy S24 Ultra vs iPhone 15 Pro Max, Gantengan Mana Kalau Dipakai?

Bersaing Disegmen Smartphone Flagship, Samsung Galaxy S24 Ultra vs iPhone 15 Pro Max --dok:Sumeks.co

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hape Samsung Harga Rp1 jutaan, Murah Namun Kualitas Kelas Atas!

Sementara untuk bagian tampilan, Samsung sudah menyematkan panel Dynamic AMOLED 2x sebagai teknologi layarnya dengan refresh rate puncak 120 Hz. 

Samsung Galaxy S24 Ultra menawarkan resolusi layar 3.120 x 1.440 piksel atau setara Quad HD+.

Pesaingnya, iPhone 15 Pro Max memiliki dimensi 159,9 mm, lebar 76,7 mm, dan ketebalan 8,3 mm dengan bobot 221 gram. 

Selain itu, iPhone hanya punya opsi warna yang lebih sedikit, yakni White Titanium, Black Titanium, Natural Titanium, dan Blue Titanium.

BACA JUGA:5 Rekomendasi Hape Samsung Harga Rp1 jutaan, Murah Namun Kualitas Kelas Atas!

BACA JUGA:Pasca Lebaran, Samsung Galaxy S22 Ultra Turun Harga, Sisanya Segini

Layarnya sudah menawarkan teknologi khas Apple yakni Super Retina XDR OLED dengan resolusi 2.796 x 1.290 piksel dan refresh rate 120 Hz. 

Apple juga membekali iPhone 15 Pro Max dengan ketahanan air dan debu level IP68 yang membuatnya tahan di kedalaman maksimal 6 meter selama 30 menit.

4. Kamera dan perekaman

iPhone memang terkenal akan kamera boba-nya, tetapi Samsung juga tidak kalah unggul dengan optical zoom. 

BACA JUGA:Samsung Galaxy A02s: HP Layar Lebar Triple Camera Harga 1 Jutaan

BACA JUGA:Adu Canggih! Samsung Galaxy S23 Ultra vs Galaxy S22 Ultra, Mana Jawaranya?

Jika melihat kembali spesifikasi iPhone 15 Pro Max, smartphone ini dibekali dengan resolusi kamera utama 48 MP. 

Dengan kamera ultra-wide 12 MP dan kamera periskop 12 MP yang memberikan optical zoom hingga 5x.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: