3 Tahapan Penting Proses Seleksi CASN 2024, Jangan Sampai Terlewat!
3 Tahapan Penting Proses Seleksi CASN 2024, Jangan Sampai Terlewat!--
Pemerintah Indonesia membuka total 2,3 juta formasi, dengan rincian 690.822 formasi khusus untuk fresh graduate.
Ini merupakan peluang emas bagi para pencari kerja untuk memulai karir di dunia ASN dan berkontribusi dalam pembangunan nasional.
BACA JUGA:Pendaftaran CPNS dan PPPK OKI 2024 Dibuka, Cek Syarat dan Cara Daftarnya di Sini
BACA JUGA:Formasi CPNS Mei 2024 Resmi Diumumkan, Berikut Cara Daftar dan Syaratnya untuk Semua Jurusan
Khusus bagi para fresh graduate, ini adalah kesempatan emas untuk memulai karir yang stabil dan penuh makna.
Dengan berbagai formasi yang tersedia, para fresh graduate dapat memilih bidang yang sesuai dengan minat dan bakat mereka.
Selain itu, Rekrutmen CPNS 2024 juga memprioritaskan pemenuhan kebutuhan ASN di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara.
Hal ini membuka peluang bagi para pelamar yang ingin menjadi bagian dari sejarah pembangunan Ibu Kota Negara yang baru.
BACA JUGA:Siap-siap! Penerimaan CPNS dan PPPK 2024 Segera Dibuka, Ini Formasinya
BACA JUGA:Penerimaan CPNS dan PPPK Kabupaten Ogan Ilir, Yuk Cek Tenaga Apa Saja yang Dibutuhkan
Tentang pelaksaanya Menteri PANRB, Abdullah Azwar Anas, dikutip dari menpan.go.id menyampaikan bahwa saat ini proses rekrutmen CPNS 2024 masih dalam tahap finalisasi formasi.
Hal ini berarti, pengumuman resmi terkait jadwal tahapan rekrutmen masih ditunggu.
Pemerintah memprioritaskan pemenuhan kebutuhan ASN di Ibu Kota Negara (IKN) Nusantara. Oleh karena itu, dalam proses rekrutmen akan didetailkan formasi khusus penempatan IKN.
Sambil Menunggu Pengumuman Resmi,
BACA JUGA:SIAP-SIAP! Pemkab Ogan Ilir Bakal Lakukan Penerimaan 1.442 PPPK dan CPNS, Ini Formasinya!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: