Kreasi Resep Kue Lebaran yang Asin dan Gurih, Mudah Dibuat dan Cocok Untuk Isi Toples Lebaran

Kreasi Resep Kue Lebaran yang Asin dan Gurih, Mudah Dibuat dan Cocok Untuk Isi Toples Lebaran

rekomendasi kue lebaran dengan rasa asin dan gurih yang mudah dibuat--

- Kocok telur dan gula dengan whisk sampai gula larut.

- Masukkan tepung ketan, baking soda, baking powder. Aduk rata.

- Masukkan air secara bertahap, lalu uleni adonan sampa adonan bisa dibentuk.

- Bulatkan adonan, masukkan ke dalam wijen, gulingkan hingga merata.

BACA JUGA:Anti Pahit! 5 Resep Bunga Pepaya yang Lezat dan Enak Cocok untuk Menu Sahur

BACA JUGA:Gulai Tambunsu, ‘Daechang’ Ala Minang! Sajian Usus Isi Telur yang Bisa Dicoba Untuk Menu Buka Puasa

- Panaskan minyak, goreng keciput hingga matang.

- Angkat dan tiriskan, biarkan dingin kemudian masukkan dalam toples kedap udara.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: