Gak Punya Pengalaman? Yuk Ikuti 6 Cara ini untuk Memulai Bisnis, Cocok Buat Pemula

Gak Punya Pengalaman? Yuk Ikuti 6 Cara ini untuk Memulai Bisnis, Cocok Buat Pemula

Ilustrasi tips cara memulai bisnis bagi pemula yang tidak punya pengalaman.--

BACA JUGA: Gen Z Merapat! Begini 6 Tips Mengelola Keuangan di Usia 20-an, Capai Kestabilan Finansial di Masa Tua

Jangan lupa, untuk membuat perkiraan keuangan atau modal yang realistis jangan lupa buat perencanaan tentang pengaturan sumber daya, cara mengelola stok barang, sampai bagaimana teknik pemasaran serta penjualannya nanti.

5. Mulai dengan modal kecil

Cara selanjutnya untuk memulai bisnis bagi pemula ialah dengan mulai dengan modal yang kecil.

Karena belum punya pengalaman dan pemula cobalah untuk memulai bisnis dengan memanfaatkan tabungan pribadi atau bisa cari investor yang potensial untuk modal usaha.

Ingat jangan meminjam uang atau berhutang pada orang di awal memulai bisnis, tak apa jika modal Kecil yang penting meminimalisir risiko yang akan terjadi kedepannya.

BACA JUGA:Punya Tabungan Masih Segitu Aja dan Selalu Merasa Bokek? Coba Lakukan 5 Langkah Cek Kesehatan Keuangan Kamu

Karena uang merupakan hal yang sensitif, karena itulah sebelum memulai bisnis pastikan untuk selalu berhati-hati pada sumber dana yang digunakan.

Terutama apabila melibatkan pihak luar dalam berbisnis, Jika seseorang memutuskan akan bekerja sama bersama orang lain, maka sebaiknya buatlah surat perjanjian bermeterai yang disaksikan oleh orang lain, untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan terjadi.

Namun, apabila tidak mempunyai modal yang cukup untuk memulai bisnis, kamu bisa mencoba untuk memulai bisnis tanpa modal contohnya dengan bergabung dengan program afiliasi, membuka jasa titip makanan maupun barang, sampai memulai bisnis yang bersifat dropship.

6. Memanfaatkan semua platform media sosial

Memanfaatkan platform media sosial merupakan salah satu cara yang dapat dilakukan untuk memulai bisnis bagi pemula.

Indonesia termasuk menjadi salah satu negara dengan pengguna media sosial terbanyak.

BACA JUGA:5 Tips Mengatur Keuangan untuk Pasangan Muda Agar Tidak Boros, Nomor 3 Harus Dihindari

Sehingga hal ini perlu dimanfaatkan dengan baik, bukan rahasia lagi bila kebanyakan orang memanfaatkan media sosial sebagai sumber cuan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: