5 Olahraga yang Dianjurkan Rasulullah SAW Namun Malah Dibenci Setan, Apa Saja?

5 Olahraga yang Dianjurkan Rasulullah SAW Namun Malah Dibenci Setan, Apa Saja?

Memanah termasuk salah satu dari lima olahraga yang disunnahkan dalam syariat Islam.--dok:sumeks.co

BACA JUGA: Amalan Sunnah di Hari Jumat, Berpeluang Dapat Cahaya di Hari Kiamat dan Ampunan Dosa

Manfaat jalan cepat diantaranya ialah dapat mengurangi resiko tekanan darah tinggi, kadar kolestrol yang tinggi dan diabetes. 

Selain itu, manfaat jalan cepat dapat meningkatkan kekuatan otot tulang dan sendi serta menyehatkan jantung serta otak. 

Diriwayatkan dari HR. Tirmidzi : “Tidak satupun kulihat lebih indah daripada Rasulullah SAW. Seolah-olah mentari beredar di wajahnya. Juga tiada seorang yang paling cepat jalannya daripada Rasulullah SAW seolah-olah bumi dilipat untuknya. Sungguh kami bersusah payah melakukan hal itu, sedang Rasulullah tidak mempedulikannya.”

BACA JUGA:Sedekah Tidak Harus Uang, Shalat Sunnah Ini Jadi Jalan Pintas Sedekah hingga Berpahala Umroh

Kebiasaan Rasulullah SAW ini rupanya dapat berpotensi untuk memperbaiki suasana hati juga membantu mengatasi depresi.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: