Praktis dan Simpel! 3 Resep Tofu Jamur Enoki Ala Rumahan, Cocok Dijadikan Menu Makanan

Praktis dan Simpel! 3 Resep Tofu Jamur Enoki Ala Rumahan, Cocok Dijadikan Menu Makanan

Tofu tahu dan telur dengan jamur enoki yang memiliki cita rasa enak dan lezat, sehingga cocok makanan satu ini dijadikan sebagai menu sehari hari. --dok : sumsek.co

Praktis dan Simpel! 3 Resep Tofu Jamur Enoki Ala Rumahan, Cocok Dijadikan Menu Makanan

SUMEKS.CO - Tofu merupakan salah satu jenis tahu atau telur yang memiliki tekstur sangat lembut.

Cara membuat olahan satu ini pun beragam, salah satunya resep tofu yang dicampur dengan jamur enoki yang praktis dan simpel. 

Tofu dapat diolah juga dengan berbagai bahan, mulai dari sayuran, daging, jamur enoki, daging atau juga dapat dijadikan sebagai campuran sup. 

Nah ada beberapa rekomendasi resep olahan dari tofu tahu dan telur yang pastinya memiliki cita rasa enak dan lezat, sehingga cocok makanan satu ini dijadikan sebagai menu sehari hari. 

BACA JUGA:Viral! Resep Mie Gacoan Carbonara Ala Rumahan, Lezatnya Mie Pedas dan Saus Creamy

Berikut resep dan cara masak tofu jamur enoki yang enak banget dapat dijadikan menu sehari-hari : 

1. Tofu telur jamur enoki

Bahan-bahan yang perlu disiapkan

  1. Jamur enoki
  2. 2 buah tofu
  3. Daun bawang
  4. Telur 
  5. Bakso sapi 
  6. 1 sdm tepung maizena
  7. Air secukupnya

Bahan-bahan bumbu :

BACA JUGA:Lumpia Shanghai Camilan Khas Imlek yang Gurih dan Renyah, Begini Resep Membuatnya!

  1. 2 siung bawang putih
  2. 1/4 buah bawang bombay
  3. 1 sdm kecap manis
  4. 1 sdt kecap asin
  5. 1 sdm minyak wijen
  6. 1/2 sdt lada bubuk
  7. Garam  secukupnya
  8. Gula

Cara membuat:

Siapkan semua bahan, lalu cincang bawang putih dan bawang bombay, setelah itu potong potong tofu, jamur enoki, bakso dan daun bawang. 

Kemudian panaskan minyak sayur sedikit, setelah itu balur atau campuri tofu dengan tepung maizena lalu goreng dengan minyak yang sudah dipanaskan hingga matang, kemudian tiriskan. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: