Dramatis, Warga Angkat Rumah yang Tinggal Beberapa Centimeter Longsor Terbawa Banjir Bandang di Kolaka Timur

Dramatis, Warga Angkat Rumah yang Tinggal Beberapa Centimeter Longsor Terbawa Banjir Bandang di Kolaka Timur

Warga ramai-ramai angkat rumah yang tinggal beberapa centimeter longsor terbawa banjir bandang di kolaka timur. foto: @syulhamsyafiq/sumeks.co.--

Tanah tidak lagi kokoh menopang banyaknya warga, serta rumah yang memang lokasinya tepat di tepi sungai.

BACA JUGA:PWI dan SMSI Ogan Ilir Peduli Korban Banjir Bandang Lahat, Wabup Ogan Ilir Berikan Apresiasi

Akbar, Kepala Pelaksana BPBD Kabupaten Kolaka, di Kolaka ada 5 kecamatan yang terdampak banjir.

Pemda bersama stakeholder sudah melakukan proses evakuasi korban banjir. 

Kepala BPBD Provinsi Sultra Muhammad Yusup menginformasukan bahwa pengungsi sudah ditampung di sekolah-sekolah.

“Semoga banjir cepat reda dan tahap pemulihan akan kita lakukan secepatnya," janjinya.

BACA JUGA:Heroik!…Chandra Terjun Selamatkan 2 Sejoli Terbawa Arus Deras Banjir Bandang Meski Emaknya Melarang Dia Turun

Video diposting @syulhamsyafiq inipun ramai dikomentari netizen:

“Itulah sebabnya knp pemerintah melarang bangun rumah di pinggir bantaran sungai,” komentar @Fransiskus Emba.

Akun @PELTOD berusaha menjawab: “Kadang sungai bisa melebar atau berbelok karena abrasi, kebun gw aja dlu jauh dari sungai sekarang setengahnya udah dimakan sungai”.

@Yogi Stmback: “Itulah sebabnya kalo bangun rumah jangan terlalu dekat sungai”.

BACA JUGA:Aksi Cepat Tanggap PLN UP3 Lahat Salurkan Bantuan Korban Banjir Bandang Lahat Bersama YBM PLN

@Ugah23: “Mana semua mi ini caleg sekarang mi waktunya anda eksean”. 

@user3033335527544: “Salpok sama si gondrong”.

@gibran: “Bersatu kta teguh bercerai kita runtuh, berat sama dipikul ringan sama di jinjing”.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: