5 Desain Dapur Rumah Akan Trend di Tahun 2024, Nomor 3 Menghadirkan Kesan Fresh dan Sejuk
5 Desain Dapur Rumah Akan Trend di Tahun 2024, Nomor 3 Menghadirkan Kesan Fresh dan Sejuk--Dok:Sumeks.co
BACA JUGA:Mungil dan Cantik! Tips Desain Teras Rumah Minimalis Ciptakan Suasana Nyaman dan Asri
2. Desian Dapur White and clean
Memiliki dapur yang rapih dan bersih tentunya menjadi impian banyak orang. Diprediksi pada tahun 2024, desain interior yang didominasi warna serbaputih akan banyak digemari.
Salah satu kelebihan desain serba putih ini ialah warnanya yang dihadirkan membuat tampilan hunian cenderung lebih rapih dan menyenangkan. Kalau ada yang kotor pun mudah terdeteksi sehingga dapat segera dibersihkan.
Meski begitu, dapur jenis ini kurang cocok untuk kaum mageran, karena kalau jarang dibersihkan, dapur bisa terlihat sangat kotor dan dekil.
3. Desain interior Sentuhan Alam
Buat para cewek bumi, desain dapur dengan sentuhan alam dapat bikin aktivitas masak jadi sangat menyegarkan.
BACA JUGA:12 Daftar Warna Ruang Rumah Berdasarkan Zodiak, Mana yang Sesuai Kepribadianmu?
Agar nuansa alamnya lebih terasa, kalian dapat meletakkan banyak tumbuhan di area dapur, seperti tanaman air atau jenis tumbuhan kaktus, ini karena tumbuhan yang disebut termasuk mudah dalam hal perawatan.
Selain itu, kalian juga dapat menggunakan tembok yang terbuat dari batu alam, interior yang didominasi kayu, atau bahkan meletakkan dapur dekat taman atau kolam, sehingga menghadirkan nuansa masak di tengah hutan.
4. Desain Modern Elegan
Desain dapur yang modern elegan juga semakin, untuk membuat desain ini, kalian dapat memilih top table dengan material dari solid surface seperti marmer atau granit.
BACA JUGA:5 Inspirasi Desain Plafon Ini Bisa Bikin Rumah Minimalis Jadi Tampak Luas dan Plong
Kalian juga dapat memilih perabotan dari stainless steel, agar menonjolkan kesan canggih pada area dapur. Biar menjadi lebih modern kalian juga bisa menggunakan kompor tanam serta kitchen set dengan desain yang elegan.
Atau dapat juga dengan tambahkan pengisap asap dan gunakan pencahayaan indirect lighting, dijamin dapur kalian akan membuat iri para tamu saat berkunjung ke rumahmu.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: