Jangan Anggap Remeh! Ini Bahaya Rasa Malas Sering Menunda Pekerjaan
Ilustrasi--dok : sumsek.co
Selain pola tidur yang tidak teratur, mengkonsumsi makanan sembarangan juga sangat berpengaruh sehingga menyebabkan perasaan malas muncul.
Solusi untuk masalah gaya hidup yang tidak sehat adalah lakukan olahrag atau rutinitas yang bermanfaat untuk kesehatan tubuh.
Kalau disederhanakan, perasaan malas muncul karena tubuh mendeteksi yang menjadi masalah didalam diri sehingga menyebabkan tubuh malas bergerak.
2. Alasan kesehatan fisik
BACA JUGA:Sering Ngantuk di Pagi Hari? Yuk Ikuti Tips ini Supaya Bisa Produktif Sepanjang Hari
Jika merasakan perasaan cape atau tidak bertenaga, bisa saja itu disebabkan karena kurangnya tidur atau kesehatan fisik yang bermasalah seperti penyakit anemia.
Kalau yang bermasalah ada pada kesehatan fisik, seperti kurang tidur atau sering sakit perut. Disarankan untuk segera cek kedokter.
Karena dengan segera periksa kedokter akan mendapatkan penjelasan penyebab rasa malas muncul, terkadang perasaan ini disebabkan bukan hanya karena kelelahan fisik tetapi mental.
Jika penyebab rasa malas muncul disebabkan kesehatan fisik, dokter akan mengarahkan ke ahli gizi. Namun kalau karena susah tidur akan diarahkan ke psikolog agar mendapatkan terapi.
BACA JUGA:Rahasia Awet Muda, 6 Cara Jitu Jaga Kebugaran Fisik Lansia
3. Melewatkan waktu sarapan
Rasa lapar yang muncul karena disebabkan melewarkatkan waktu sarapan sehingga memaksakan tubuh untuk memakan karbohidrat dengan porsi besar.
Hal ini menyebabkan kadar gula darah tiba – tiba melonjak drastis sehingga berdampak pada terhambatnya sistem kerja neuron orexin di otak.
Sitem ini bertugas agar tetap terjaga dan fokus serta melakukan hal yang produktif. Sehingga tidak menyebabkan perasaan malas muncul.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: