Pemkab Banyuasin Ajukan Penguatan Sinyal untuk 137 Desa

Pemkab Banyuasin Ajukan Penguatan Sinyal untuk 137 Desa

-istockphoto.com-

BACA JUGA:Cegah DBD, Puskemas Celikah Kayuagung Lakukan Fogging

"Ini upaya Pemkab Banyuasin melalui Kominfo, agar jaringan internet bisa terpenuhi hingga ke pelosok desa," tegasnya.

Apalagi saat ini salah satu yang dibutuhkan pada jaman sekarang ini jaringan internet baik itu akses informasi, buat pendidikan dan lain sebagainya.

"Banyak manfaatnya," pungkasnya.

Beberapa desa yang mengusulkan untuk penguatan jaringan dan pemasangan BTS diantaranya yaitu Desa Perambahan.

Kemudian Desa Duren Ijo, Perambahan Baru, Sungsang II, Sungsang III, Prajen Jaya, Rimau Sungsang, Marga Sungsang, Lubuk Saung.

Selanjutnya Desa Regan Agung, Suka Mulia, Tanjung Agung, Sri Bandung, Tanjung Beringin, Terentang, Tanjung Kepayang, Terlangu, Sukaraja Baru.(*)

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: