Astaghfirullah! Anggota LDII Cabut Baiat Imam Besar, Ajak Rekan-rekan Sadar

Astaghfirullah! Anggota LDII Cabut Baiat Imam Besar, Ajak Rekan-rekan Sadar

Beredar video sekelompok orang yang menyatakan keluar sebagai anggota Lembaga Dakwah Islam Indonesia (LDII), dan mencabut baiat Imam Besar mereka.--

BACA JUGA:Suap Kepala Basarnas Pakai Kode Dako, KPK Amankan Rp999,7 Juta di Goodie Bag, Rp 4,1 M dalam Aplikasi Setoran

8. Mengingkari Nabi Muhammad Shallallahu ‘alaihi wa sallam sebagai nabi dan rasul terakhir

9. Mengubah pokok-pokok ibadah yang telah ditetapkan syariah

10. Mengkafirkan sesama Muslim tanpa dalil syar’i

Yang menarik, sebagaimana hasil Rakernas LDII 2007, organisasi kemasyarakatan berbasis keagamaan ini tidak mengkafirkan atau menajiskan seseorang, dan masjid yang dikelolanya terbuka untuk umum.

BACA JUGA:Fakta Terbaru! Disita Buku Das Kapital di Rumah Panji Gumilang, Hanya Orang PKI yang Pegang

Dalam LDII juga tidak ada keamiran dan mau diimami oleh orang lain, dengan mengikuti ijtima’ ulama untuk melaksanakan taswiyah al-manhaj dan tansiq al-harakah.

Namun ketua MUI KH Ma’ruf Amin menyatakan bahwa memang saat ini LDII sedang berusaha untuk berada di dalam jajaran umat Islam dan ormas Islam lainnya, dan sudah mulai mau menyatu. 

Tetapi MUI belum merehabilitasinya. MUI akan membuka diri, jika LDII berkeinginan kembali bergabung bersama ormas Islam lain, asalkan bersedia menyampaikan surat pernyataan secara resmi, tidak akan berperilaku seperti yang dituduhkan selama ini, salah satunya menganggap orang di luar mereka kafir.

Sebenarnya itikad baik LDII untuk keluar dari eksklusifisme sudah mulai terlihat, di mana sebagian dari mereka sudah mulai mau bersalaman, dan tidak mencuci tangannya lagi setelah bersalaman. Namun, untuk batin mereka hanya Allah yang mengetahuinya.*

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: