1 Ton Sampah Dikumpulkan dari Sungai Enim, Aksi Peringatan HLHS Kabupaten Muara Enim

1 Ton Sampah Dikumpulkan dari Sungai Enim,  Aksi Peringatan HLHS Kabupaten Muara Enim

Ilustrasi--

"Selain itu juga ada program untuk internal perusahaan, dengan harapan dapat menciptakan lingkungan Tanjung Enim bisa lebih baik lagi,” urainya. 

BACA JUGA:Dekatkan Diri ke Masyarakat, Polres Muara Enim Bentuk 305 Polisi RW

Hadir mewakili Pemerintah Kabupaten Muara Enim, Dinas Lingkungan Hidup, dan Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelematan (DPKP), dan BPBD. 

PLT Kepala DPKP Muara Enim, Drs Saprioma MSi sangat mengapresiasi, serta mendukung program PT Bukit Asam bidang pelestarian ekosistem lingkungan Sungai Enim.

Harapannya, dalam setiap kegiatan yang dilakukan itu dapat dilibatkan juga dinas instansi terkait.

BACA JUGA:277 ASN Pemkab Muara Enim di Lantik Plt Bupati Muara Enim

"Kedepan, kami dari Dinas Pemadam Kebakaran dan Penyelamatan Kabupaten Muara Enim dapat dilibatkan dalam setiap kegiatan PTBA, yang sesuai dengan tugas dan fungsi pokok pekerjaan kami,” tukasnya. (*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: