Jelang Perayaan Misa Natal, 4 Gereja di Palembang Disterilkan

Jelang Perayaan Misa Natal, 4 Gereja di Palembang Disterilkan

Personel Sat Brimob Polda Sumsel melakukan steril di Gereja HKBP Jl Mayor Ruslan Palembang pada Natal 2021 lalu. Foto: edho/sumeks.co--

BACA JUGA:Jemaat Gereja Dilarang Membawa Tas Berukuran Besar

Personel tersebut terdiri dari 1.565 anggota Polda Sumsel, 282  personel TNI, 301 personel Dinas Perhubungan, 335 personel Sat Pol PP.

Petugas Jasa Raharja sebanyak 43 orang, Pemadam Kebakaran (Damkar) sebanyak 80 orang personel, Tenaga Kesehatan dari Dinas Kesehatan Provinsi 260 orang.

Lalu, juga diturunkan Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD) Sumsel sebanyak 60 personel, petugas PLN 24 orang dan delegasi kepemudaan sebanyak 117 personel.

Ribuan personel tersebut mulai disiagakan lima hari sebelum hari perayaan Natal 25 Desember 2022 hingga sepekan setelah Tahun Baru 2023.

BACA JUGA:Polsek Indralaya Amankan Kegiatan Natal di Gereja HKBP Efrata Lorok Ogan Ilir

Lalu untuk aparat kepolisian dari 1.565 personel juga secara khusus disiapkan untuk menempati pengamanan rumah ibadah dan objek vital negara di Sumsel yang sudah dipetakan.(*) 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: