Warga Desa Beringin Makmur I Manfaatkan Banjir untuk Main Air

Warga Desa Beringin Makmur I melakukan aktivitas ditengah banjir, Kamis, 15 September 2022.-Zulkarnain-
BACA JUGA:Puluhan Pekerja Tambang BSE di Muratara Keracunan, Diduga Gara-Gara Makan Jengkol
Namun ketinggian banjir akibat luapan Sungai rawas sudah mulai menyusut.
"Sudah mulai turun sekitar 20 Cm, tapi masih banjir di sebagian rawas ilir," katanya.
BPBD mengimbau masyarakat agar selalu waspada dan meminta warga melakukan pengawasan terhadap anak-anak agar tidak main di sekitar aliran sungai.
"Sungai masih dalam jangan sampai ada hal yang tidak di inginkan. Orang tua harus awasi anak anak, jangan di biarkan main air di sungai," tutupnya.(*)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: