Tahun 2024, Karyawan Gaji UMR Wujudkan Mimpi Punya Rumah, Ini Tipsnya!

Jumat 03-11-2023,09:04 WIB
Editor : Wiwik

SUMEKS.CO  - Tahun 2023 segera usai, tahun 2024 di depan mata. Pasti banyak mimpi-mimpi yang belum terwujud, baik bagi bujangan, apalagi bagi pasangan suami istri.

Ngidam punya rumah sendiri misalnya?

Karena biaya kontrak rumah dipastikan bakal semakin tinggi dan mahal. Namun sedikit ragu, lantaran gaji masih 'betah' di level UMR.

BACA JUGA:Wih! Ternyata Ini 7 Desain Rumah Minimalis yang Paling Direkomendasi Arsitek, Bentuknya Sungguh Menawan

Berdasarkan data untuk karyawan baru di kota Palembang, nilai upah minimum (UMK) Palembang Rp 3.565.409 per bulan tahun 2023.

Jangan patah semangat, wujudkan mimpi punya rumah sendiri tahun 2024.

Berikut tips dan cara simplenya:

Dalam ilmu manajemen keuangan, karyawan dengan gaji UMR disarankan untuk mengalokasi penghasilan berdasarkan kategori kebutuhan atau penggunaan. 

Strategi financial planning harus bisa diterapkan secara maksimal dan benar.

Dengan demikian penghasil yang pas-pasan tiap bulan dapat teralokasi dan terencana dengan baik. Baik untuk kebutuhan sehari-hari atau rencana masa depan.

Misal gaji yang diterimaRp 3.500.000. Penghasilan per bulan sangat terbatas. Makanya harus diatur secara cermat.

Seperti menabung atau investasi dalam bentuk apa pun wajib dilakoni para pejuang gaji umr

Simak simulasi pengelolaan keuangan dengan gaji UMR sehingga dapat menabung dan beli rumah di tahun 2024.

Sekedar informasi, ini hitungan kasar ataupun sebagai ilustrasi saja ya.. .

Ini Simulasi HItungan Nabung Gaji UMR:

Kategori :