Malaysia Jangan Fokus Naturalisasi, Tengok Timnas Indonesia Masuk Pildun Sukses Kembangkan ‘Akar Umbi’

Malaysia jangan fokus naturalisasi, tengok Timnas Indonesia masuk Pildun sukses kembangkan ‘akar umbi’. foto: Thaqib Shaker.--
“Itu bagian dari strategi STY kemarin, dengan masuknya pemain diaspora tujuannya adalah agar memotivasi pemain lokal bukannya mengesampingkan pemain lokal, agar mereka bisa belajar dari tehnik2 pemain dari diaspora,” komentar @Iswandi kumpai79.
“Hadirnya Diaspora melecut semangat pemain lokal buat berkembang,” timpal akun @PenjagaBumi.
BACA JUGA:Pelatih Timnas Malaysia Sebut Permainan Timnas Garuda Sulit Ditebak
BACA JUGA:Gulingkan Laos, Timnas Malaysia Juara Piala AFF U-19 2022
“Hal inilah yang dilakukan jepang zaman dulu, sehingga pemain lokalnya pada termotivasi lebih, ditambah sistem mereka yg terstruktur makanya mereka menjadi sangat kuat di segala kelompok umur,” kata @van den bosh.
“Semangat sodara serumpun, contohlah Indonesia..pemain muda u17 perkase kalahkan Korea dan Yaman, dan bisa masuk pildunU17, semoga Harimau Malaya muda bisa menyusul tahun depan,” kata @banyubiru.
BACA JUGA:Pelatih Timnas Malaysia Sebut Permainan Timnas Garuda Sulit Ditebak
BACA JUGA:Gulingkan Laos, Timnas Malaysia Juara Piala AFF U-19 2022
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: