Daftar Para Juara Kejuaraan Bulutangkis PBSI Kota Palembang 2025

Daftar Para Juara Kejuaraan Bulutangkis PBSI Kota Palembang 2025

Kejuaraan Bulutangkis PBSI 2025 resmi ditutup, ini para juaranya--

Tunggal Anak Anak Putra.

Juara 1 M.Rafael Al Fitra club Phoenix Palembang.

Juara 2 Muhammad Aufar Kayana Club Semen Baturaja Palembang.

Juara 3 bersama M.Farrel Cermerlang Badminton Club dan M.Gibran Wijaya Club Iskandar Alamla Palembang.

Tunggal Pemula Putri

Juara 1 Aysel Faiha Kavi Club  Sriwijaya Badminton Academy.

Juara 2 Carensia Azza Prandika Club Sriwijaya Badminton Academy.

Juara 3 bersama Karisa Rameyza Alya Club Semen Batu Raja Palembang dan Igna Avrilia Chandra Club Semen Baturaja Palrmbang.

BACA JUGA:Pasca Meninggalnya Pebulutangkis China, PBSI Ajukan Perubahan Protokol Keselamatan dan Medis ke BWF

BACA JUGA:PBSI Gagal Total, Indonesia Hanya Tempatkan 1 Wakil di Semifinal Indonesia Open 2024 Lewat Pemain Non Pelatnas

Tunggal Pemula Putra.

Juara 1 Galih Ridho Raditya Club Sriwijaya Badminton Academy.

Juara 2 Pavel Al’ Afrillo Riansyah Clun Sriwijaya Badminton Academy.

Juara 3 bersama Zlatan Anthony Yehonad Club Semen Baturaja Palembang dan Ahmad Farid Oktarian Club Semen Baturaja Palembang.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait