Penjabat Walikota Prabumulih H. Elman Terima Audiensi dari KPU Kota Prabumulih
Penjabat Walikota Prabumulih, H. Elman, bersama Ketua KPU Prabumulih, Martadinata, serta perwakilan instansi terkait, dalam audiensi persiapan Pemilu 2024 di Rumah Dinas Walikota Prabumulih, Selasa 18 Juni 2024.--
Dalam audiensi ini, KPU Kota Prabumulih juga meminta dukungan penuh dari pemerintah daerah, terutama dalam hal pengamanan dan penyebarluasan informasi terkait Pemilu kepada masyarakat.
Audiensi ini diakhiri dengan kesepakatan untuk terus berkomunikasi dan bekerja sama dalam memastikan pemilu yang berkualitas dan aman di Kota Prabumulih. Dengan kerja sama yang solid antara KPU, pemerintah daerah, dan aparat keamanan, diharapkan Pemilu di Kota Prabumulih dapat berjalan dengan sukses dan lancar.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: