Gunung Api Dempo Pagaralam Erupsi, Semburan Abu Vulkanik hingga Setinggi 200 Meter

Gunung Api Dempo Pagaralam Erupsi, Semburan Abu Vulkanik hingga Setinggi 200 Meter

Gunung Api Dempo Pagaralam Erupsi, Semburan Abu Vulkanik hingga Setinggi 200 Meter. -Foto: dokumen/sumeks.co-

Berdasarkan laporan aktivitas gunung api magma Indonesia, tingkat aktivitas Gunung Dempo di level II (waspada). 

Pengamatan kegempaan pada 23 November 2024 pukul 00.00-23.59 WIB menunjukkan terjadi 1 kali gempa hembusan dengan amplitudo 4 milimeter dan lama gempa 7 detik.

BACA JUGA:Terhitung Tanggal 2-8 Juni 2024 Pendakian Gunung Dempo Pagaralam Ditutup Sementara, Penyebabnya?

BACA JUGA:Cerita Mistis 13 Pendaki Gunung Dempo. LANGGAR Larangan, Diminta Tinggalkan 1 Nyawa

Kemudian, 1 kali gempa tremor menerus dengan amplitudo 1-3 milimeter dominan 1 milimeter.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: