Pemprov Sumsel Terima 5.953 PPPK Formasi Tahun 2024, Berikut Rinciannya dan Jadwal Seleksinya!
Pemprov Sumsel menerima sedikitnya 5.953 PPPK formasi tahun 2024.--
"Termasuk lulusan PPG untuk formasi guru di instansi daerah," ujarnya.
Sebagaimana diketahui, saat ini penerimaan PPPK formasi tahun 2024 di Pemprov Sumsel tengah berlangsung.
Adapun jadwal seleksi penerimaan PPPK formasi tahun 2024 di Pemprov Sumsel, yaitu :
- Pengumuman Seleksi: 30 September - 19 Oktober 2024
BACA JUGA:Tak Lulus PPPK 2024? Tenaga Honorer Masih Punya Kesempatan Tahun Depan, Simak Aturan Barunya!
BACA JUGA:Seleksi PPPK Resmi Dibuka Hari Ini, Kendala Pendaftaran Dihadapi Sejumlah Pelamar
- Pendaftaran Seleksi: 1 - 20 Oktober 2024
- Seleksi Administrasi: 1 - 29 Oktober 2024
- Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 30 Oktober - 1 November 2024
- Masa Sanggah: 2 - 4 November 2024
- Jawab Sanggah: 2 - 6 November 2024
BACA JUGA:Honorer Wajib Tahu, Cara Memilih Instansi yang Tepat untuk PPPK 2024
BACA JUGA:Tes Seleksi PPPK 2024, Benarkah Honorer Hanya Bisa Daftar di Instansi Tempat Bekerja?
- Pengumuman Pasca Masa Sanggah: 5 - 11 November 2024
- Penarikan Data Final: 12 - 14 November 2024
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: