Dipastikan Lawan Kotak Kosong, Panca-Ardani Targetkan 90 Persen Angka Kemenangan di Pilkada Ogan Ilir 2024
Pasangan Panca-Ardani, menargetkan angka kemenangan 90 persen di Pilkada Ogan Ilir 2024.--
Ketua KPU Kabupaten Ogan Ilir, Masjida mengungkapkan, setelah berkas persyaratan dinyatakan lengkap, pasangan Panca-Ardani pun mengikuti pemeriksaan kesehatan.
BACA JUGA:Pilkada Ogan Ilir 2024, Pasangan Panca-Ardani Terima B1KWK dari PKB, Potensi Besar Borong Partai
BACA JUGA:Pilkada Kabupaten Ogan Ilir 2024, AHY Serahkan Rekomendasi Partai Demokrat ke Panca-Ardani
"Pemeriksaan kesehatan dilakukan di RSUP Mohammad Hoesin," ungkapnya.
Dalam kesempatan tersebut, Masjida juga mengajak kepada para massa pendukung Calon Bupati Ogan Ilir dan Calon Wakil Bupati Ogan Ilir, supaya menjaga kondusifitas jalannya Pilkada Kabupaten Ogan Ilir.
"Mari bersama-sama kita jaga keamanan dan kenyamanan pada Pilkada Kabupaten Ogan Ilir tahun 2024 ini," ajaknya.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: