Tiga Tempat Terfavorit di Taman Safari Bogor yang Wajib Dikunjungi: Panduan Lengkap untuk Pengalaman Terbaik

Tiga Tempat Terfavorit di Taman Safari Bogor yang Wajib Dikunjungi: Panduan Lengkap untuk Pengalaman Terbaik

Salah satu destinasi rekreasi yang ramah keluarga dan ideal untuk menyegarkan diri dari kepenatan adalah Taman Safari Indonesia (TSI) di Bogor.--

Untuk menikmati keindahan curug, Sahabat Satwa hanya perlu merogoh kocek sebesar Rp 25.000 per orangnya. Di mana untuk jam operasional, pelayanan dibuka dari pukul 9 pagi sampai 4 sore.

BACA JUGA:Personel BKO Mitigasi Karhutla di Jejawi OKI Mulai Patroli

BACA JUGA:Update Harga Samsung Galaxy A14 LTE Awal Agustus 2024! Bawa Kinerja Chipset Kuat dan Kapasitas Baterai Awet

Di Curug ini Sahabat Satwa bisa melakukan berbagai aktivitas, seperti berenang dan pastinya jangan lupa untuk membawa baju ganti. Ini menjadi aktivitas paling menyenangkan tidak hanya untuk anak-anak saja tetapi juga orang dewasa. Selain berenang, lokasi ini juga cocok untuk treking.

Bagi Sahabat Satwa yang memiliki minat besar pada fotografi, maka jangan lupa bawa kamera Anda dan potret setiap angle terbaik yang Sahabat Satwa temukan.

Foto-foto dengan background air terjun juga keren untuk oleh-oleh Tempat ini juga cocok sebagai area bersantai dengan suasana yang asri sembari mendengar gemuruh air terjun yang terasa menyegarkan.

Berkunjung ke TSI Bogor bisa sekaligus memberikan wisata double untuk Sahabat Satwa. Selain bisa menikmati keindahan air terjun, Sahabat Satwa juga bisa sekalian mengajak anak-anak ke TSI Bogor yang membuat momen liburan Anda makin sempurna.

BACA JUGA:WAW! Nonton Youtube Dapat Saldo DANA Gratis Hingga Rp50 Ribu, Begini Caranya

BACA JUGA:Kasus Curanmor di Palembang Tinggi dan Hampir Setiap Hari Terjadi, Ini yang Dilakukan Korban

3. Rain Forest

Selain berkeliling menikmati udara sejuk Kawasan Puncak Bogor dan melihat satwa-satwa langka, Sahabat Satwa juga bisa mencicipi beragam aneka kuliner khas Nusantara dan menu Internasional.

TSI Bogor menghadirkan restoran megah dan instagramable yang cocok untuk hang out sembari berbagi kisah kasih dengan orang tercinta. Namanya ‘Rain Forest’. Restoran yang bernuansa family ini menyediakan beragam kuliner dari seluruh penjuru Dunia.

Beberapa menu yang ditawarkan di Rain Forest di antaranya hidangan tradisional Indonesia seperti nasi goreng kampung, bebek goreng, gado-gado hingga tahu petis. Sementara untuk menu Noodles ada Ifu Mie, Kare Mee, Ramen hingga Vietnam Noodles.

“Kita berharap dengan kehadiran Rain Forest ini bisa semakin membuat betah pengunjung. Karena harga-harga menunya juga ramah keluarga,” ungkap General Manager (GM) TSI Bogor, Emeraldo Parengkuan.

BACA JUGA:Realme C20A: Kombinasi Desain Berkelas dan Performa Gesit, Tawarkan Harga Murah Meriah

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: