WAW! Demyan Oosterhuis, Pemain Keturunan Palembang-Belanda, Siap Jalani Bela Timnas Indonesia

WAW! Demyan Oosterhuis, Pemain Keturunan Palembang-Belanda, Siap Jalani Bela Timnas Indonesia

Demyan Oosterhuis: Pemain Keturunan Belanda Postur Setinggi Elkan Baggott, Bersedia Membela Timnas Indonesia--dok:Sumeks.co

BACA JUGA:Fajar/Rian Keok Kontra Ganda China, Tradisi Emas Bulutangkis Indonesia Terancam di Olimpiade Paris 2024

BACA JUGA:Congratulation, Timnas Indonesia U-19 Banjir Hadiah dari Mandiri 1 Miliar Lainnya Menyusul, Ini Rekam Jejaknya

"Nenekku, dan buyut (dari pihak ibu) berasal dari Indonesia," ujarnya.

"Daerah Provinsi Sumatera Selatan, dekat wilayah Palembang," bebernya.

Secara kualitas, Demyan Oosterhuis dapat membawa dampak yang baik bagi Timnas Indonesia lantaran ia merupakan jebolan akademi Eropa.

Selain itu, pemain berusia 17 tahun ini juga punya karier yang cemerlang.

BACA JUGA:“Menyalah Boys” Mendapatkan Panggilan dari Timnas Australia, Matthew Baker Pilih Setia Bersama Garuda

BACA JUGA:Bombastis Realme Narzo N61 HP Entry Level Terbaik di Awal Agustus 2024, Spesifikasi Bersaing!

Terbaru, Demyan Oosterhuis baru saja dikontrak dengan klub kasta utama Liga Belgia, Patro Eisden U21.

Ia mengatakan itu merupakan batu loncatannya, sebelum mendapat perjalanan karier yang lebih maksimal.

"Target saya menembus tim inti level U-21, lalu ke senior. Setelah itu baru saya pikirkan untuk mencari pengalaman klub lebih baik," jelasnya.

Terlepas dari itu, Demyan juga mengungkapkan keahlian yang ia miliki.

BACA JUGA:Nelangsa Tim Bulutangkis Indonesia di Olimpiade Paris 2024, Tunggal Putra Habis, Tersisa Gregoria & Duo Fajri

BACA JUGA:Rumor Terbaru, Indra Sjafri 'Tendang' Shin Tae-yong di Timnas Senior Piala AFF 2024? BEGINI kata Erick Thohir

"Saya ahli build-up dari belakang, umpan lambung, dan tentu bola atas," ujar Demyan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: