WAW! Demyan Oosterhuis, Pemain Keturunan Palembang-Belanda, Siap Jalani Bela Timnas Indonesia

WAW! Demyan Oosterhuis, Pemain Keturunan Palembang-Belanda, Siap Jalani Bela Timnas Indonesia

Demyan Oosterhuis: Pemain Keturunan Belanda Postur Setinggi Elkan Baggott, Bersedia Membela Timnas Indonesia--dok:Sumeks.co

SUMEKS.CO - Waw, Demyan Oosterhuis, ternyata punya darah Palembang-Belanda. Pemain berposisi bek tengah yang tingginya mirip dengan pemain Timnas Indonesia Elkan Baggott bersedia masuk squad Garuda.

Saat ini, minat Demyan Oosterhui semakin bertambah untuk melakukan proses naturalisasi bersama Timnas Indonesia.

Terbaru, Calvin Verdonk, Jens Raven hingga Maarten Paes sudah resmi menjadi pemain naturalisasi Timnas Indonesia.

Hanya saja Maarten Paes masih terkendala sidang CAS sehingga belum bisa bermain bersama skuad Garuda.


Demyan Oosterhuis calon pemain naturalisasi Timnas Indoensia--dok:Sumeks.co

BACA JUGA:Persulit Timnas, Indonesia Balas Perlakuan Cina! Stadion Lukas Enembe Papua Dipilih Jadi Tempat Balas Dendam

BACA JUGA:Live, Megawati CS Hadapi Lawan Berat Tuan Rumah Vietnam di SEA V League 2024, Usai Kalah dari Thailand

Selain itu, terdapat banyak lagi pemain kelahiran Belanda, tapi mengalir darah Palembang ingin membela Timnas Garuda.

Dilansir dari situs Transfermarkt, Demyan Oosterhius dan Elkan Baggott sama-sama memiliki postur yang jangkung.

Saat ini, Elkan Baggott memiliki tinggi mencapai 198 cm di usia 21 tahun. Sementara Demyan Oosterhuis saat ini tingginya 190 cm.

Namun,  Demyan, belum menginjak ke level klub senior serta masih berusia 17 tahun.

BACA JUGA:Huang Yaqiong Dapat Emas Olimpiade Paris 2024 Langsung Dilamar Pacarnya Liu Yuchen, Kontan Bikin Baper Netizen

BACA JUGA:Rencana Busuk China, Kerjain Timnas Indonesia, PSSI Gak Ambil Pusing Langsung Carter Pesawat

Diyakini postur tubuhnya masih terus meningkat pada masa mendatang.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: