Pengendara Motor Diduga Dikejar Warga, Kabur dan Menabrak Pagar, 1 Tewas, 1 Patah Kaki

Pengendara Motor Diduga Dikejar Warga, Kabur dan Menabrak Pagar, 1 Tewas, 1 Patah Kaki

Seorang pengendara motor tewas menabrak dinding pagar warga setelah kabur dikejar di dalam Lorong.-Foto: edho/sumeks.co -

Setelah melalukan olah TKP, petugas Inafis Satreskrim Polrestabes Palembang langsung membawa jenazah ke RS Bhayangkara M Hasan.

Sedangkan, satu orang lagi saat ini masih dalam pemeriksaan lebih lanjut.

BACA JUGA:BREAKING NEWS: Kepergok Hendak Curi Motor, Seorang Begal di Ogan Ilir Tewas Diamuk Massa

BACA JUGA:Apes, Terhalang Dump Truk, Pelaku Curanmor di Tanjung Barangan Diamuk Massa hingga Tak Sadarkan Diri

"Kasusnya diambil alih Satreskrim Polrestabes Palembang untuk penyelidikan lebih lanjut," terwng Kapolsek IB I  Kompol Ginanjar Alya Sukmana.

Seorang pelaku curanmor nyaris tewas diamuk massa usai kepergok melalukan aksinya di kawasan Tanjung Barangan, Kecamatan IB I Palembang, Minggu 29 Oktober 2023 sore.

Aksi curanmor itu persisnya terjadi di Jalan Tanjung Barangan, Kelurahan Bukit baru Kecamatan IBI I Palembang.

Saat diamankan petugas, pelaku sudah dalam kondisi tidak sadarkan diri.

BACA JUGA:Tak Terima Suami Meninggal Diamuk Massa, Istri Tuntut Keadilan dan Minta Polisi Usut Tuntas Pengeroyokan

BACA JUGA:Diduga Hendak Mencuri, Warga Sukarami Palembang Meregang Nyawa Diamuk Massa

"Dievakuasi ke RS Bhayangkara M Hasan Palembang untuk mendapatkan perawatan medis," ujar Kapolsek IB I Palembang,Kompol Ginajar Aliya Sukmana SIK MH, dikonfirmasi Minggu.

Belakangan diketahui, pelaku bernama Rohim Alfalah (22) warga Jalan Abikusno CS, Lorong Utama, Kelurahan Kemang Agung, Kecamatan Kertapati Palembang.

Menurut Kapolsek, saat melakukan aksinya pelaku bersama rekannya yang berhasil kabur.

"Pelakunya ada dua orang. Satu ditangkap warga dan satu lagi melarikan diri meninggalkan lokasi kejadian," ungkap Kapolsek.

BACA JUGA:Pria yang Viral Diamuk Massa di Kemuning Palembang Ternyata Residivis, Dalam Sehari Embat 2 Motor Sekaligus

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: