Samsung Galaxy S21 Mengusung Layar Dynamic AMOLED 2X dengan Triple Camera Canggih

Samsung Galaxy S21 Mengusung Layar Dynamic AMOLED 2X dengan Triple Camera Canggih

spesifikasi Samsung Galaxy S21 5G--

Layar berukuran 6,2 inci dengan resolusi Full HD+ (1080 x 2400 piksel) memberikan detail yang tajam dan jelas.

Layar Galaxy S21 dilindungi oleh Corning Gorilla Glass Victus, yang merupakan salah satu proteksi layar terbaik saat ini yang memberikan ketahanan yang lebih baik terhadap goresan dan benturan.

Dengan volume warna 100% dan kontras 50% lebih tinggi, layar Galaxy S21 memberikan pengalaman visual yang lebih responsif dan dinamis.

Dengan fitur-fitur ini, layar Samsung Galaxy S21 menawarkan kualitas tampilan yang sangat unggul, cocok untuk berbagai aktivitas seperti menonton video, bermain game, dan penggunaan sehari-hari.

Samsung Galaxy S21 mengandalkan sistem operasi Android 11, dapat di-upgrade ke Android 14, One UI 6.1.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A51 Miliki Layar Super AMOLED Berukuran 6,5 Inci dengan Resolusi FHD+, Cek Harga Terbaru!

BACA JUGA:Samsung Galaxy S8 Ultra 5G Hadir dengan Layar Super AMOLED yang Lebih Luas

Samsung Galaxy S21 memiliki dua pilihan prosesor yaitu Exynos 2100 (5 nm) untuk Internasional dan Qualcomm SM8350 Snapdragon 888 5G (5 nm) USA/China.

CPU Exynos 2100 ialah Octa-core (1x2.9 GHz Cortex-X1 & 3x2.80 GHz Cortex-A78 & 4x2.2 GHz Cortex-A55) dengan GPU Mali-G78 MP14.

Sedangkan Snapdragon 888 dilengkapi Octa-core (1x2.84 GHz Cortex-X1 & 3x2.42 GHz Cortex-A78 & 4x1.80 GHz Cortex-A55) dengan GPU Adreno 660.

Samsung Galaxy S21 dilengkapi dengan memori RAM 128GB 8GB RAM atau 256GB 8GB RAM (UFS 3.1).

Samsung Galaxy S21 dan S21+ memiliki tiga kamera belakang dengan kamera utama beresolusi 12 megapiksel, kamera telefoto 64 megapiksel, dan kamera ultra-wide 12 megapiksel.

BACA JUGA:Samsung Galaxy A71 Kombinasi Performa Memadai, Layar Super AMOLED dan Ditenagai Chipset Snapdragon 730G

BACA JUGA:Samsung Galaxy Book Ion 13 Laptop Ultraportable dengan Spek yang Cocok Untuk Pekerja Kantor dan Pelajar

Mode Malam (Night Mode) yang ditingkatkan menggunakan multi-frame blending dan AI deep learning untuk menghasilkan foto yang lebih baik dalam kondisi cahaya rendah.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: